Kisah anak berbakti berikut ini, mungkin bisa membuat kita mikir…
Jadi, seorang gadis remaja dari provinsi Anhui berdandan jadi sapi dan mengutip bayaran 5 yuan (=Rp. 11 ribuan) untuk naik dipunggungnya, untuk mengumpulkan cukup uang untuk membayar biaya pengobatan ayahnya.
Hao Dongdong rela jadi sapi tunggangan demi pengobatan sang ayah [Source: http://shanghaiist.com/upload/2015/09/cow-girl-1.jpg ]
sang cow girl [Source: http://shanghaiist.com/upload/2015/09/cow-girl-2.jpg ]
Menurut NetEase, ayahnya, Hao Xinli, awalnya petani tapi pindah ke Hefei pada tahun 2000 untuk mendirikan sebuah toko kecil, saat ia mulai mengalami masalah dengan punggungnya dan tidak bisa lagi bekerja di sawah. Pada waktu yg hampir sama ia menikah dengan istrinya, Li Xiuru.
Hao Dongdong sedang beraksi jadi sapi ditonton banyak orang [Source: http://shanghaiist.com/upload/2015/09/cow-girl-3.jpg ]
sang ayah penderita penyakit langka ankylosing spondylitis [Source: http://shanghaiist.com/upload/2015/09/cow-girl-4.jpg ]
HaoDongdong pernah dituduh menipu karena hal ini [Source: http://shanghaiist.com/upload/2015/09/cow-girl-5.jpg ]
Setelah periode ketidakstabilan tersebut, Li Xiuru mengumpulkan barang-barangnya dan meninggalkan keluarganya. Xinli mengatakan dia bisa mengerti mengapa Li pergi. “Itu mungkin terlalu menyakitkan untuk bertahan, melihat saya tanpa harapan pemulihan. Dan dia tidak memiliki kerabat dekat yang tinggal di Hefei,” katanya.
Kepergian ibunya meninggalkan Hao Dongdong dan saudara-saudaranya sebagai satu-satunya penopang hidup keluarga mereka, memaksanya untuk mengemis dalam waktu yg lama pada siang hari.
Gambaran anak yang berbakti, tidurpun masih berikatan tangan dengan sang ayah [Source: http://shanghaiist.com/upload/2015/09/cow-girl-6.jpg ]
.
Pebisnis lokal juga tidak begiu baik padanya, percaya bahwa dia akan membawa pengaruh buruk bagi bisnis mereka. Namun, kurangnya dukungan tidak menghentikan dia dari membawa pulang hasil lebih dari 400 yuan setiap hari.
Bagaimanapun, Hao Xinli masih beruntung punya seorang putri yang sangat berbakti seperti Hao Dongdong, sehingga masih ada harapan untuk diobati, walaupun, penyakit langka ankylosing spondylitis sebenarnya tak bisa disembuhkan.
Sumber :
KOTAK KOMENTAR
|
ARTIKEL TERKAIT
Sosial
- Anak Biadab! Lihat Perlakuan Tidak Manusiawi Anak Durhaka Ini Ke Ibunya!
- Hal ini Membuat Arab Begitu Dibenci Oleh Negara-Negara Barat
- Profesor di Tiongkok Usulkan Ide Nyeleneh Pria Harus Berbagi Istri
- Kebiasaan di Indonesia yang Bikin Negara Kita Nggak Maju-maju
- Trik Psikologi Yang Wajib Kamu Tahu Untuk Bikin Hidup Lebih Praktis
- Sedih Belum Nikah? Jangan Khawatir Ternyata Orang yang Belum Menikah Paling Bahagia
- Wahai Para Jomblo, Ini 15 Alasan Kamu Harus Berhenti Jadi Jomblo Ngenes!
- Kak Seto Menolak Pelaku Pedofil Dikebiri, Kenapa?
- So Sweet! Supir Bus Nikahi Cewek Yang 11 Tahun Terakhir Jadi Penumpangnya
- Twit Ahmad Dhani Ini Menyindir Jokowi?
- Kirim Foto Selfie, Istri Ketahuan Suami Sedang Selingkuh
Serba-Serbi
- Hal yang Gampang Banget Bikin Galau Sekarang Ini
- Kegiatan Konvensional yang Tergantikan Oleh Kegiatan Online
- Anak Biadab! Lihat Perlakuan Tidak Manusiawi Anak Durhaka Ini Ke Ibunya!
- Hal ini Membuat Arab Begitu Dibenci Oleh Negara-Negara Barat
- Inilah Perbedaan "Tipis" antara Mobil-mobil yang Merayap di Jakarta dan Tokyo
- Saking Bahagia, Kakek Ini 'Mandikan' Cucunya dengan Uang
- Kepanjangan Nama Orang Terkenal yang Belum Kamu Ketahui
- Fenomena Langka, Gurun Tandus Berubah Jadi Hutan Rimbun
- Profesor di Tiongkok Usulkan Ide Nyeleneh Pria Harus Berbagi Istri
- Kebiasaan di Indonesia yang Bikin Negara Kita Nggak Maju-maju
- Disangka Penyihir, Empat Wanita Dibakar Hidup-hidup
Ekonomi
- Saking Bahagia, Kakek Ini 'Mandikan' Cucunya dengan Uang
- Bukan Hanya Dolar, Bahkan Rupiah Pun Menyimpan Misteri
- Wanita Asal Malang Buktikan Nabung 20 Ribuan Bisa Bikin Kaya Mendadak
- Sakit Hati, Pria di China Minta Dikremasi dengan Hartanya
- [WOW] Bintang Basket ini Pamer Uang Tunai Rp 11 Miliar
- Miris, Titib Andalkan Upah Pijat Rp 2.000 untuk Makan Sehari
- Direktur Kaya Raya Ini Kini Jadi Gelandangan, Tak Punya Uang Sepeserpun
- Ini Rupanya Kepentingan Google Sambangi Markas Go-Jek
- Gaya Anak Orang Kaya, Bakar Uang, Sekali Sek Rp 1,3 M, Simpanan Rp 8060 T
- Inilah Wilayah Industri BiruTerbesar Dunia
No comments:
Post a Comment