
Popularitas sihir memang kian menurun, apalagi di kota-kota besar dan serba modern. Tetapi meskipun perkembangan zaman dan teknologi kian maju, masih ada saja yang percaya jika seseorang bisa terkena sihir.
Ada beragam cara yang bisa dibuktikan, saat seseorang terkena sihir, seperti muncul benda-benda aneh di dalam tubuhnya, hingga merasakan kesakitan yang tidak biasa di beberapa bagian tubuh yang sulit dijelaskan oleh medis.
Sihir sendiri kerap dihubungkan dengan kekuatan jahat. Sehingga penyihir sering kali dijauhkan, diasingkan, bahkan tidak sedikit yang akhirnya dibunuh dengan cara yang kejam, seperti yang terjadi pada empat wanita ini.
Sebuah rekaman mengerikan telah muncul, yang menunjukkan empat wanita yang diduga penyihir disiksa, ditelanjangi, diikat dan dibakar oleh massa yang marah.
Para wanita ini dituduh telah melakuka perbuatan sihir, setelah seorang pemuda jatuh sakit di sebuah desa di provinsi Enga di Papua Nugini, pada bulan Agustus lalu.
Video yang diposting di jejaring video tersebut memperlihatkan, jika wanita yang dituduh tersebut telah mengambil hati pria itu, yang membuat mereka disiksa.
Menurut terjemahan dalam video tersebut, seorang wanita menyangkal telah melakukan perbuatan sihir, dan memohon ampun kepada para pria yang menghukumnya.
Wanita tersebut memohon sambil berkata: "Anakku, hentikan!" Kata seorang wanita yang berbaring di tanah.
"Bicara, di mana Anda menaruhnya?" seorang pria bertanya padanya, sementara yang lain mengatakan "Bakar dia dengan kawat."
"Saya seorang ibu dengan lima anak," kata wanita lain.
Tapi mereka mengabaikan permintaan wanita-wanita itu, dan tanpa belas kasihan membakarnya. Diperkirakan setidaknya satu wanita meninggal, setelah percobaan pembakaran tersebut.
Seorang misionaris Fr Philip Gibb, meminta pemerintah untuk mengambil tindakan dan menghentikan penyiksaan terhadap perempuan tak berdosa di sana.
Insiden ini adalah salah satu dari berbagai tindak kekerasan atau kematian terkait dengan tuduhan sihir. Pada bulan Mei lalu, seorang wanita bernama Mifila diduga dibacok hingga mati hanya beberapa bulan setelah diselamatkan dari "hukuman mati" di sebuah desa.
Sumber :
KOTAK KOMENTAR
|
ARTIKEL TERKAIT
Berita
- Mau Ngerampok, Eh Ternyata Yang Dirampok Punya Pistol!
- Lihatlah Apa yang Diperbuat Para Pria ke Gadis Berhijab
- Siapa Ayah Anak Shinta Bachir?
- Wanita Pura-Pura Mabuk Malah Ini yang Terjadi
- ADA-ADA SAJA.. PRIA PESAN WANITA ONLINE, EH.. YANG DI-BOOKING TERNYATA ISTRI SENDIRI…
- 'Anggota DPRD' Budi Kusuma 'Borong Artis' Tyas Mirasih, Amel Alvi dan Shinta Bachir
- SISWI SMA: KAMU JAHAT, AKU DIGEPEGANG SAMPAI BERDARAH
- Anak yang Hilang di Serang Mengaku Ibunya Bernama Ajeng Asal Cilegon
- Fitnah atas Jokowi Terbongkar, Ibu Cantik ini dibully
- Wahai Para Lelaki, Semoga Kisahku ini Akan Membuatmu Berhenti Merokok !!
Misteri
- Ternyata, Musibah Asap Sudah Ada dalam Alquran
- Mayat Makhluk Misterius Ini Jadi Perdebatan Hebat
- Bukit Puting, Dari Mana Nama Ini Berasal?
- Tujuh Tanda Rumahmu Berhantu
- Perabotan terbakar misterius, rumah Ladino diserbu paranormal
- Benarkah Ratu Mesir Kuno Cleopatra Dibunuh Ular Kobra?
- Mengapa Nabi Muhammad di Peringkat Pertama 100 orang Paling Berpengaruh?
- Tanda-tanda Kiamat Menurut Islam
Serba-Serbi
- Hal yang Gampang Banget Bikin Galau Sekarang Ini
- Kegiatan Konvensional yang Tergantikan Oleh Kegiatan Online
- Anak Biadab! Lihat Perlakuan Tidak Manusiawi Anak Durhaka Ini Ke Ibunya!
- Hal ini Membuat Arab Begitu Dibenci Oleh Negara-Negara Barat
- Inilah Perbedaan "Tipis" antara Mobil-mobil yang Merayap di Jakarta dan Tokyo
- Saking Bahagia, Kakek Ini 'Mandikan' Cucunya dengan Uang
- Kepanjangan Nama Orang Terkenal yang Belum Kamu Ketahui
- Fenomena Langka, Gurun Tandus Berubah Jadi Hutan Rimbun
- Profesor di Tiongkok Usulkan Ide Nyeleneh Pria Harus Berbagi Istri
- Kebiasaan di Indonesia yang Bikin Negara Kita Nggak Maju-maju
No comments:
Post a Comment