Hari ini adalah peringatan satu tahun Presiden Joko Widodo dan Wakil Presiden Jusuf Kalla memimpin Indonesia. Sebuah perjalanan yang sebenarnya masih relatif singkat apabila melihat perjalanan panjang pemimpin negeri ini selama lima tahun mendatang. Namun berbagai permasalahan yang tidak kunjung selesai membuat publik kecewa dengan pemerintahan Jokowi – JK.
Selama satu tahun ini publik terus mengikuti jalannya pemerintahan Jokowi -JK dan kabinetnya yang diberi nama Kabinet Kerja. Walaupun usianya yang baru satu tahun, tapi publik menilai Jokowi – JK gagal dalam memimpin Indonesia dan terjebak dalam janji kampanye mereka. Carut marutnya pemerintahan dan perekenomian yang tidak stabil membuat masyarakat sangat kecewa, hingga akhirnya muncul hashtag #JokowiJKSetahunGagal dan #365HariJokowiJKGagal.
Publik banyak menagih janji janji kampanye Jokowi – JK yang banyak diumbar saat awal pemerintahannya dan saat masa kampanye berlangsung.
Hari ini para buruh melakukan aksi untuk memperingati satu tahun pemerintahan Jokowi JK, mereka menuding kalau selama satu tahun ini bukannya memperbaiki perekonomian mereka tapi malah semakin memperparah keadaan mereka. Publik juga terus menyoroti apa yang terjadi dalam satu tahun ini melalui media sosial. Termasuk permasalahan bensin yang dinilai ingkar janji dan bencana asap di Sumatera.
Belum lagi Presiden Jokowi yang dinilai sudah tidak mempunyai empati lagi. Asap yang terjadi di Riau dianggap bukan bencana nasional namun final sepakbola yang tidak dianggap oleh FIFA di Jakarta direspon sebagai siaga satu.
“Negeri ini sudah kehilangan empati. Bahkan sepak bola lebih penting dari nyawa bayi yang kena kabut asap #365HariJokowiJKGagal,”
Kritikan tajam yang dilontarkan ini disertai juga dengan meme meme seputar Jokowi yang kocak, salah satunya yang paling terkenal adalah meme jokowi yang hidungnya diedit menjadi panjang dan diberi judul ‘Pinokowi’
Jokowi via Tribun
#365HariJokowiJKGagal bahkan berhasil menjadi trending topik di Indonesia. Dengan banyaknya netizen yang terus menuliskan komentarnya, bisa jadi hashtag tersebut akan berada di posisi puncak hari ini.
Sebenarnya memang dalam waktu satu tahun ini belumlah bisa menilai kalau pemerintahan Jokowi – JK ini sangat buruk dan gagal. Tapi rakyat sudah terlanjut sakit hati dan kecewa dengan apa yang terjadi satu tahun pemerintahan Jokowi – JK ini.
Sumber :
KOTAK KOMENTAR
|
ARTIKEL TERKAIT
Gambar Unik
- Mana yang Lebih Cantik, Gadis atau Pantai dalam Foto Ini?
- Winny Putri, Barbie Hidup Asal Medan Yang Bikin Heboh Netizen
- Ini Meme Lucu Bikin Ngakak Rossi Vs Marquez
- Ini Bukti Kalau Netizen Indonesia Bener-bener Kreatif!
- Duo Serigala Tampilkan Adegan Kasur di Video Klip Barunya
- Tak Hanya Cantik, Kasir Minimarket Ini Juga Jago Cosplay!
- FOTO: Winny, Wanita Cantik Mirip Barbie dari Kota Medan
- Risty Tagor Tampil Cantik, Kaus Kakinya Unik, Mau Lihat?
- Meme Pelarian Gayus yang Bikin Tertawa
- CEWEK CANTIK ini DEWA bangett bermain main dengan MAKEUP !
Gambar Gokil
- karena Kabut Asap dalam Bahasa Indonesia
- Ini Meme Lucu Bikin Ngakak Rossi Vs Marquez
- Wahai Para Jomblo, Ini 15 Alasan Kamu Harus Berhenti Jadi Jomblo Ngenes!
- Ini Bukti Kalau Netizen Indonesia Bener-bener Kreatif!
- Meme Pelarian Gayus yang Bikin Tertawa
- Ternyata ini tipe Cowok idaman para Wanita di Jakarta
- [FOTO] Ingin Bisa Terbang, Pria ini Bikin Helikopter Sendiri gan
- Tukang Rujak di Indonesia Ini Layani Pembeli Sambil Goyang Dangdut
- "SEBENARNYA JOMBLO ITU BUKANNYA GAK LAKU, CUMAN HANYA SEKEDAR GAK ADA YANG MAU" Ala Cak Lontong
- Gambar konyol ini buktikan karma memang nyata!
Politik
- Jokowi Bikin Tertawa Kalangan Akademisi di Brookings Institution
- Bukti Sahih Jokowi Selalu Menjadi Korban Serangan
- Sosok yang Pengen Banget Kayak Soekarno
- Harus Tau! 7 Fakta Menarik Seputar Proklamasi Kemerdekaan Indonesia
- Mahkamah Saudi Setujui Hukuman Mati Tokoh Syiah Nimr al-Nimr
- Jika John F Kennedy dan Soekarno Masih Hidup, Freeport Tak Akan Pernah Ada di Bumi Papua!
- Meski Kejam, 5 Diktator Besar Ini Juga Bisa Menginspirasi
- Kisah Bung Karno Marahi Guntur karena Ngetrek di Kebayoran
- Bung Karno Bikin Bulu Kuduk Pemimpin Dunia Berdiri
- Mahmoud Ahmadinejad dan Spirit Husainiah
- Koalisi Kejahatan Imperialisme Israel dan Amerika
No comments:
Post a Comment