Direktur Ladyjek Brian Mulyadi mengaku tak khawatir dengan potensi ancaman ojek pangkalan terhadap para pengemudinya. Ia yakin dengan mengedepankan sopan santun, para pengemudinya tidak akan mendapatkan intimidasi dari para pengojek pangkalan.
"Kita akan mengedepankan sopan santun. Dan tentunya kita tidak akan menganggap ojek pangkalan sebagai rival, tetapi keluarga. Karena kan sama-sama cari makan," kata Brian saat dihubungi, Rabu (7/10/2015).
Selain itu, Brian mengaku tak khawatir karena ia melihat gesekan antara pengojek pangkalan dan aplikasi telah jauh berkurang. "Kalau kita lihat kan sekarang yang seperti itu sudah tidak ada lagi ya," ujar dia.
Meski demikian, untuk mengantisipasi hal-hal yang tidak diinginkan, Brian tetap mengimbau agar pengemudi-pengemudinya tidak mengambil penumpang di dekat pangkalan-pangkalan ojek.
"Kalau ada penumpang yang minta dijemput di pusat keramaian, kita minta agar dia berjalan sedikit ke tempat yang agak sepi," ucap Brian.
Ladyjek adalah layanan ojek aplikasi yang khusus melayani penumpang perempuan. Layanaan ojek ini dijadwalkan akan diluncurkan pada Kamis (8/10/2015).
Saat ini, mereka telah memiliki sekitar 700 pengemudi, yang seluruhnya berjenis kelamin perempuan.
Sumber :
KOTAK KOMENTAR
|
ARTIKEL TERKAIT
Otomotif
- 'Brutalnya' Cara Balap Marc Marquez
- Fakta Tentang Kisruh Marc Marquez Versus Valentino Rossi di Sepang
- Perempuan ini nekat naik motor tanpa busana keliling kota
- MASA ROSSI BISA TENDANG MOTOR SEBERAT ITU?
- Dari Udara Insiden Sepang, Rossi: Nendang Sih Enggak Tapi Senin, 26 Oktober 2015 13:33 WIB
- Sebelum Avanza, Inilah Mobil Sejuta Umat yang Booming Tahun 1986
- KUNCI MOBIL ANTI MALING paling AMPUH ! cekiodottt
- Kocak, Beraksi Bak Film Fast & Furious Tapi Gagal Total
- Ikuti Cara Pria Ini, Membuat Sepeda Menjadi Mobil Porsche
- Mobil Terunik dan Aneh di Dunia
Berita
- Mau Ngerampok, Eh Ternyata Yang Dirampok Punya Pistol!
- Lihatlah Apa yang Diperbuat Para Pria ke Gadis Berhijab
- Siapa Ayah Anak Shinta Bachir?
- Wanita Pura-Pura Mabuk Malah Ini yang Terjadi
- ADA-ADA SAJA.. PRIA PESAN WANITA ONLINE, EH.. YANG DI-BOOKING TERNYATA ISTRI SENDIRI…
- 'Anggota DPRD' Budi Kusuma 'Borong Artis' Tyas Mirasih, Amel Alvi dan Shinta Bachir
- SISWI SMA: KAMU JAHAT, AKU DIGEPEGANG SAMPAI BERDARAH
- Anak yang Hilang di Serang Mengaku Ibunya Bernama Ajeng Asal Cilegon
- Disangka Penyihir, Empat Wanita Dibakar Hidup-hidup
- Fitnah atas Jokowi Terbongkar, Ibu Cantik ini dibully
- Wahai Para Lelaki, Semoga Kisahku ini Akan Membuatmu Berhenti Merokok !!
Transportasi
- Inilah Perbedaan "Tipis" antara Mobil-mobil yang Merayap di Jakarta dan Tokyo
- So Sweet! Supir Bus Nikahi Cewek Yang 11 Tahun Terakhir Jadi Penumpangnya
- Fransiskus Selamat Karena Melompat dari Helikopter
- Resto Mewah PAUL Lakukan Diskriminasi Terhadap Sopir GoJek!
- Ini Syarat Utama Jadi Pengemudi TopJek
- Inilah Kemacetan Lalu Lintas Terparah di Dunia
No comments:
Post a Comment