Jennifer Lawrence kecewa atas perbedaan upah pada perempuan di Industri hiburan Hollywood. Aktris berusia 25 tahun tersebut masuk pada garis terdepan dalam daftar yang dibayar dengan upah yang lebih rendah dibading aktor pria lainnya, meskipun masuk dalam nominasi Oscar melalui film American Hustle. Jenn mengetahui hal tersebut dari email yang dikirim oleh Sony.
Didalam email tersebut terdapat keterangan bahwa J-Law and Amy Adams mendapat 7 % dari keuntungan film, karena menerima penghargaan Piala Oscar, dan tiga bintang laki-laki lainnya seperti Bradley Cooper, Christian Bale dan Jeremy Renner menerima 9 % dari kuntungan film tersebut.
Bocornya data tersebut dari hasil hack Sony memicu kemarahan diantara bintang perempuan di Hollywood. Salah satu yang sangat kecewa atas kondisi tersebut adalah Jennifer Lawrence.
"Ketika saya menerima email dari Sony dan mengetahui bahwa saya dibayar lebih rendah dibandingkan bintang laki-laki lainnya saya tidak marah dengan Sony, melainkan dengan diri saya sendiri," ucap bintang Hunger Games, saat dikutip dari Mirror, Selasa (14/10/2015).
"Saya gagal dalam kesepakatan, karena saya menyerah diawal. Saya tidak memperjuangkan dana yang berjumlah jutaan dolar tersebut. Terus terang karena saya memiliki dua waralaba, jadi saya pikir saya tidak memerlukan uang tersebut," tambah Jenn.
Namun demikian bintang yang mengawali karirnya di koran ini tidak memungkiri bahwa terdapat keinganan dari dirinya untuk memperjuangkan upahnya. Dia ingin mempengaruhi keputusan atas pembagian upah tersebut tanpa perlawaban yang nyata.
"Saya tidak ingin terlihat seperti orang yang kesusahan atau manja, jadi saya tetap bersikap seperti itu, hingga akhirnya saya menyadari bahwa semua orang bekerja keras harus dibayar sesuai dengan apa yang dia kerjakan," tuturnya.
Foto: Mirror
Baginya perempuan dan laki-laki tidak bisa dibedakan upahnya hanya karena jenis kelamin mereka. Sesungguhnya laki-laki dan perempuan dalam sebuah pekerjaan terdapat dalam satu tim. Namun terkait gajinya yang lebih rendah dengan rekan lainnya, Jenn memilih menyimpulkan persoalan ini melalui hal yang lebih personal.
"Mereka para pemain laki-laki, menurut saya berhasil dalam negosiasi mereka, sehingga mereka dibayar sesuai dengan kesepakatan yang mereka buat," ujarnya.
Pasca menerima upah rendah, Jenn kini telah melakukan negosiasi dalam film barunya. Pada filmnya kali ini aktris berusia 25 tahun tersebut sepakat akan di bayar sebesar USD20 juta. Angka ini menjadikan dia termasuk jajaran bintang Hollywood dengan bayaran mahal. Jenn bahkan kini penghasilannya sejajar dengan bintang papan atas lainnya, seperti Leonardi DiCaprio, Bradley Cooper and Robert Downey.
Sumber :
KOTAK KOMENTAR
|
ARTIKEL TERKAIT
Berita
- Mau Ngerampok, Eh Ternyata Yang Dirampok Punya Pistol!
- Lihatlah Apa yang Diperbuat Para Pria ke Gadis Berhijab
- Siapa Ayah Anak Shinta Bachir?
- Wanita Pura-Pura Mabuk Malah Ini yang Terjadi
- ADA-ADA SAJA.. PRIA PESAN WANITA ONLINE, EH.. YANG DI-BOOKING TERNYATA ISTRI SENDIRI…
- 'Anggota DPRD' Budi Kusuma 'Borong Artis' Tyas Mirasih, Amel Alvi dan Shinta Bachir
- SISWI SMA: KAMU JAHAT, AKU DIGEPEGANG SAMPAI BERDARAH
- Anak yang Hilang di Serang Mengaku Ibunya Bernama Ajeng Asal Cilegon
- Disangka Penyihir, Empat Wanita Dibakar Hidup-hidup
- Fitnah atas Jokowi Terbongkar, Ibu Cantik ini dibully
- Wahai Para Lelaki, Semoga Kisahku ini Akan Membuatmu Berhenti Merokok !!
Gosip
- Siapa Ayah Anak Shinta Bachir?
- Ini Cara Pevita Pearce Peringati Hari Sumpah Pemuda
- Nita Talia Blak-Blakan Soal Bagian Wajah Yang Dioplas
- Kepanjangan Nama Orang Terkenal yang Belum Kamu Ketahui
- Beginilah Ketika Imam Masjid Nabawi Tiba-tiba Hentikan Salat
- 'Anggota DPRD' Budi Kusuma 'Borong Artis' Tyas Mirasih, Amel Alvi dan Shinta Bachir
- INI DIA DAFTAR WAKIL RAKYAT DAN PEJABAT YANG PERNAH CICIPI TUBUH TYAS MIRASIH
- Seorang Pasukan Al Qaeda di Suriah Ternyata Anak Sutradara Hollywood
- Bertarif Rp 325.000 Per Malam, Masa Arzeti Mau Nginap di Hotel Kelas Melati
- Tampil Nyentrik di JFW 2016, Coba Lihat Surya Saputra Pakai Rok?
- Inilah Artis - Artis Yang Ternyata Merupakan Alumni Pondok Pesantren
No comments:
Post a Comment